DESK VERIFIKASI CAPAIAN PELAKSANAAN RENJA PD TW I TAHUN 2025

DESK VERIFIKASI CAPAIAN PELAKSANAAN RENJA PD TW I TAHUN 2025
DESK VERIFIKASI CAPAIAN PELAKSANAAN RENJA PD TW I TAHUN 2025

DESK VERIFIKASI CAPAIAN PELAKSANAAN RENJA PD TW I TAHUN 2025

BAPPERIDA KLATEN – Bapperida melaksanakan Desk Verifikasi Capaian Pelaksanaan (Rencana Kerja (Renja) Perangkat Daerah (E.80 dan E.81) Triwulan I Tahun 2025 bertempat di Ruang Rapat Agro Techno Park (ATP HUMO) yang berlangsung selama 4 (empat) hari dari Senin (14/04) sampai dengan hari Kamis (17/04).

Kegiatan ini dihadiri oleh tim verifikator yang terdiri dari Bapperida, Bagian Administrasi Pembangunan, Bagian Organisasi, serta Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Klaten.

Acara dipimpin oleh Kepala Bidang Rendalev, Bonandika Ady P., S.STP.,M.Si. yang dalam pembukaan menyampaikan,”Bahwa untuk mendukung kepentingan dan kemudahan dalam penyusunan dokumen perencanaan ke depan serta solidnya capaian data prioritas maka desk ini dilangsungkan dengan menghadirkan Organisai Perangkat Daerah (OPD) terkait.”

Desk dilaksanakan secara bergiliran sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan dengan peserta dari seluruh OPD di Kabupaten Klaten.

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0